Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Jurusan SMK Negeri 63 Jakarta Selatan

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 63 Jakarta adalah salah satu sekolah kejuruan negeri yang ada di DKI Jakarta. Ada beberapa jurusan terdaftar yang ada di dalamnya, semua jurusan yang ada sudah mendapatkan akreditasi tingkat nasional. Gedung  sekolah SMK Negeri ini berada di Jl. Aselih No.100, RT.9/RW.1, Cipedak, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
Daftar Jurusan SMK Negeri 63 Jakarta Selatan

Buat kamu para ABG yang sudah menyelesaikan sekolah jenjang SMP (Sekolah Menengah Pertama) dan ada rencana untuk melanjutkan ke SMK Negeri 63 Jakarta ini, kamu bisa mendapatkan informasi PPDB/ pendaftaran peserta didik baru melalui situs / laman https://www.smkn63jkt.sch.id/.

Namun sebelum itu, Sebelum mendaftar alangkah baiknya kamu menentukan jurusan yang akan diambil terlebih dahulu. ada beberapa jurusan yang tersedia di SMK Negeri 63 Jakarta, Berikut ini adalah daftar jurusan di SMKN 63 Jakarta paling terbaru:

Daftar Jurusan SMK Negeri 63 Jakarta

  1. Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura (ATPH) | Akreditasi : A
  2. Agribisnis Perbenihan dan Kultur Jaringan (APKJ) | Akreditasi : A
  3. Lanskap dan Pertamanan (LDP) | Akreditasi : Terdaftar
  4. Agribisnis Pengolahan Hasil pertanian (APHP) |Akreditasi : Terdaftar
Nah buat kamu yang masih tertarik untuk mendaftarkan diri di SMK Negeri 63 Jakarta pada tahun ajaran ini. Dapatkan informasi terbaru pendaftaran siswa baru di laman PPDB SMK Negeri 63 Jakarta https://www.smkn63jkt.sch.id/.

2 komentar untuk "Daftar Jurusan SMK Negeri 63 Jakarta Selatan"

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)