Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Program Studi UNRIKA Universitas Riau Kepulauan

Sekilas Info : Universitas RIau Kepulauan atau yang biasa di panggil dengan sebutan UNRIKA, adalah sebuah perguruan tinggi swasta sekaligus universias tertua yang ada di kota Batam, Provinsi Riau. Universitas ini berdiri sejak tahun 1993, dulunya perguruan tinggi tersebut adalah Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Batam dan Sekolah Tinggi Teknik Batam yang di gabung dan diresmikan menjadi UNRIKA pada ahun 2006.
Daftar Fakultas dan Program Studi UNRIKA Universitas Riau Kepulauan
Gedung Universitas Riau Kepulauan
Untuk program studinya sendiri, Universitas RIau Kepulauan tercatat telah mengelola 5 fakultas dengan 15 program studi. Untuk akreditasinya, semua program studi yang ada telah mendapatkan akreditasi dari ban-pt, bahkan sebagian di antaranya telah medapatkan status akreditasi B yang berarti Baik.

Baca juga Daftar Fakultas dan Jurusan UIR Universitas Islam Riau

Nah buat kaNah buat kalian yang belum mengetahui atau penasaran akan jurusan yang ada di universitas ini, berikut ini adalah informasi lengkap mengenai daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di Universitas RIau Kepulauan terbaru, silahkan baca baik baik.

Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Riau Kepulauan


1. Fakultas Ekonomi

  • Program Studi Manajemen S1
  • Program Studi Akuntansi S1
  • Program Studi Ekonomi Pembangunan S1

2. Fakultas Teknik

  • Program Studi Teknik Industri S1
  • Program Studi Teknik Elektro S1
  • Program Studi Teknik Mesin S1
  • Program Studi Teknik Sipil S1
  • Program Studi Teknik Arsitektur S1

3. Fakultas Ilmu Keguruan dan Ilmu Pendidikan - FKIP 

  • Program Studi Pendidikan Matematika S1
  • Program Studi Pendidikan Biologi S1
  • Program Studi Bahasa Inggris S1
  • Program Studi Sejarah S1 
  • Program Studi Bimbingan Konseling S1

4. Fakultas Hukum 

  • Program Studi Ilmu Hukum S-1

5. Fakultas FISIPOL 

  • Program studi ilmu Pemerintahan s-1

Nah itulah beberapa jurusan pada UNRIKA Universitas Riau Kepulauan yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas dan jenjang pendidikan, silahkan kunjungi situs resmi UNRIKA Riau untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

3 komentar untuk "Daftar Fakultas dan Program Studi UNRIKA Universitas Riau Kepulauan"

  1. Saya lulusan D3 Teknik Sipil,
    Rencana mau lanjut S1 di UNRIKA, bisa dapat informasi pendaftarannya darimana ya? ? Terimakasih

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa hub admin kk,, bisa juga cek di ig unrika.ac.id
      Ad postingan brosu penerimaan mahaiswa baru

      Hapus
  2. Pendaftaran mahasiswa baru utk teknik sipil masih buka gak ya...

    BalasHapus

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)