Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Jurusan UIBA Universitas IBA Palembang

Sekilas Info : Universitas IBA Palembang atau yang lebih dikenal dengan sebutan UIBA dan IBA Palembang, adalah sebuah perguruan tinggi swasta yang ada di kota Palembang, Seumatera Selatan. Perguruan tinggi ini dibangun dan mulai di resmikan pada tahun 1986, pada saat ini lokasi gedung universitas tersebut memiliki alamat di Jalan Mayor Ruslan, 9 Ilir, Ilir Timur II, 9 Ilir, Ilir Tim. II, Kota Palembang, Sumatera Selatan.
Daftar Fakultas dan Jurusan UIBA Universitas IBA Palembang
Gedung Rektorat Universitas IBA Palembang
Untuk program studinya, pada saat ini Universitas IBA Palembang tercatat telah memiliki 4 Fakultas dengan 7 Program studi. Seluruh program studi yang ada di PTS tersebut sudah memiliki izin dan mendapatkan status ‘Terakreditasi’ oleh BAN-PT. Selain itu Mata kuliah di seluruh program studi yang ada diasuh oleh dosen dengan kualifikasi S2 dan S3. Jadi tidak perlu ragu terbengkalai jika kuliah di kampus ini.

Baca juga Daftar Fakultas dan Jurusan UBD Universitas Bina Darma

Nah bagi kalian yang berminat masuk ke universitas swasta di kota palembang ini, berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di Universitas IBA Palembang terbaru. Silahkan simak dan lakukan pendaftaran selagi formulir pendaftaran mahasiswa baru masih tersedia.

Daftar Fakultas dan Jurusan Universitas IBA Palembang


1. Fakultas Hukum

  • Program Studi Ilmu Hukum (Terakreditasi B)

2. Fakultas Ekonomi

  • Program Studi Manajemen (terakreditasi B)
  • Program Studi Akuntasi (Terakreditasi B)

3. Fakultas Teknik

  • Program Studi Teknik Sipil,
  • Program Studi Teknik Mesin

4. Fakultas Pertanian

  • Program Studi Agroteknologi (Terakreditasi B)
  • Program Studi Agribisnis.

Nah itulah beberapa jurusan pada UIBA Universitas IBA Palembang Terbaru yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas, silahkan kunjungi situs resmi  UIBA Universitas IBA Palembang untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

1 komentar untuk "Daftar Fakultas dan Jurusan UIBA Universitas IBA Palembang"

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)