Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Program Studi UNIBA Universitas Islam Batik Surakarta

Sekilas Info : Sesuai dengan namanya, Universitas Islam Batik Surakarta atau yang biasa disebut dengan nama UNIBA, adalah sebuah perguruan tinggi swasta berbasis islami yang ada di kota Surakarta, jawa tengah. Universitas ini berdiri sejak tahun 1983, gedung utama kampus UNIBA ini berlokasi di Jl. KH. Agus Salim No.10, Sondakan, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Daftar Fakultas dan Program Studi UNIBA Universitas Islam Batik Surakarta
Gedung Kampus Universitas Islam Batik Surakarta

Pada saat iPada saat ini Universitas Islam Batik Surakarta memiliki 3 buah fakultas dan program pascasarjana. Walaupun universitas ini tergolong hanya memiliki jurusan yang sedikit, semua program studi yang ada di kampus ini telah mendapatkan akreditasi B dan A dari ban-pt. Selain itu terdapat pilihan kelas pagi dan kelas malam jika kuliah di kampus ini, sehingga kamu bisa mengatur waktu kuliah sambil bekerja nantinya.

Baca juga : Daftar Fakultas Dan Jurusan Institut Seni Indonesia Surakarta

Nah buat kalian yang berminat untuk kuliah di kampus tersebut, berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di Universitas Islam Batik Surakarta. Silahkan simak dan lakukan registrasi jika kamu merasa cocok dengan salah satu pilihan jurusan yang ada di kampus tersebut.

Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Islam Batik Surakarta


1. Fakultas Ekonomi 

  • Akuntansi Terakreditasi A (kelas pagi dan malam)
  • Manajemen Terakreditasi B (kelas pagi dan malam)

2. Fakultas Hukum

  • Ilmu Hukum Terakreditasi B (kelas pagi dan malam)

3. Fakultas Pertanian 

  • Argoteknologi Terakreditasi B (kelas pagi saja)

Nah itulah beberapa jurusan pada UNIBA Universitas Islam Batik Surakarta yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas dan jenjang pendidikan, silahkan kunjungi situs resmi UNIBA Universitas Islam Batik Surakarta untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

Posting Komentar untuk "Daftar Fakultas dan Program Studi UNIBA Universitas Islam Batik Surakarta"