Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Program Studi UNPRI Universitas Prima Indonesia Medan

Sekilas Info : Universitas Prima Indonesia atau yang lebih dikenal dengan sebutan UNPRI Medan, adalah sebuah perguruan tinggi swasta unggulan yang ada di kota medan, Sumatera Utara. Universitas ini mulai berdiri dan diresmikan sejak 2001, dulunya universitas ini adalah Akademi Kebidanan Prima Medan yang berkembang menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Prima Husada Medan pada tahun 2002.
Daftar Fakultas dan Program Studi UNPRI Universitas Prima Indonesia Medan
Gedung Kampus Universitas Prima Indonesia Medan

Sebagai perguruan tinggi swasta, UNPRI Medan menyelenggarakan program pendidikan yang cukup lengkap, yakni : mulai dari jenjang diploma tiga, strata satu dan dua hingga program profesi. Terdapat 9 fakultas dan 32 program studi aktif yang bisa kamu pilih saat mendaftar di kampus tersebut, semuanya telah mendapatkan status akreditasi dari BAN-PT.

Nah bagi kalian yang telah  berhasil lulus Sekolah Menengah Atas / Kejuruan dan berencana untuk kuliah di perguruan tinggi tersebut, berikut ini adalah informasi lengkap akan fakultas dan program studi aktif yang ada di Universitas Prima Indonesia Medan pada saat ini. Silahkan di baca dan tentukan pilihan jurusanmu sebelum mendaftar.

Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Prima Indonesia Medan


Baca jugBaca jugDaftar Fakultas dan Program Studi Institut Teknologi Medan

1. Fakultas Kedokteran Gigi

  • S1 - Pendidikan Dokter Gigi
  • Profesi Dokter Gigi

2. Fakultas Keperawatan dan Kebidanan

  • S1 - Ilmu Keperawatan
  • Profesi NERS
  • D3 - Kebidanan
  • D3 - Keperawatan

3. Fakultas Kesehatan Masyarakat

  • S1 - Kesehatan Masyarakat

4. Fakultas Ekonomi

  • S1 - Manajemen
  • S1 - Akuntansi
  • D3 - Akuntansi
  • D3 - Keuangan dan Perbankan

5. Fakultas Teknologi dan Ilmu Komputer

  • S1 - Teknik Informatika
  • S1 - Sistem Informasi
  • S1 - Teknik Industri
  • S1 - Teknik Elektro
  • D3 - Manajemen Informatika
  • D3 - Komputerisasi Akuntansi

6. Fakultas Agro Teknologi

  • S1 - Agroteknologi
  • S1 - Agribisnis

7. Fakultas Psikologi

  • S1 - Psikologi

8. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

  • S1 - Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
  • S1 - Pendidikan Bahasa Inggris

9. Fakultas Hukum

  • S1 - Hukum
  • 10. Fakultas Kedokteran
  • S1 - Pendidikan Dokter
  • Profesi Dokter

Program Pascasarjana

  1. S2 - Kenotariatan
  2. S2 - Hukum
  3. S2 - Manajemen
  4. S2 - Akuntansi
  5. S2 - Pendidikan Bahasa Indonesia
  6. S2 - Biomedis
  7. S2 - Kesehatan Masyarakat

Nah itulah beberapa jurusan pada UNPRI Universitas Prima Indonesia Medan yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas, silahkan kunjungi situs resmi UNPRI Universitas Prima Indonesia Medan untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

11 komentar untuk "Daftar Fakultas dan Program Studi UNPRI Universitas Prima Indonesia Medan"

  1. Gak ada jurusan pariwisata pak ??

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terakhir kali saya lihat masih belum ada, kalau mau info lengkap mendetail langsung saja datang ke kampusnya..

      Hapus
  2. berapa biaya pendaftaran dan uang persemester atau pertahun dan biaya lainnya program magister pendidikan bahasa indonesia

    BalasHapus
  3. berapa biaya pendaftaran dan uang persemester atau pertahun dan biaya lainnya program magister pendidikan bahasa indonesia

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kurang tau soal biaya, kalau mau info lengkap mendetail langsung saja datang ke kampusnya..

      Hapus
  4. Syarat syarat pendaftaran nya apa ajaa

    BalasHapus
  5. Tolong brosur UNPRI donk untuk thun 2019/2020

    BalasHapus
  6. S1 administrasi negara gaada ya?

    BalasHapus

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)