Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Industri

daftarjurusan.id - Teknik Industri adalah salah satu bidang ilmu keteknikan yang mempelajari bagaimana cara merancang, mengatur dan mengaplikasikan semua faktor faktor di sekitarnya, seperti : Manusia, mesin, lingkungan serta kajian manajerial menjadi suatu sistem dalam lingkup yang berhunbungan dengan dunia industri.
Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Industri
Silabus - Kurikulum Teknik Industri

Nah pada kali ini saya akan berbagi informasi akan daftar silabus atau mata kuliah yang akan dipelajari saat kuliah di jurusan teknik industri. Silabus ini berguna agar kamu bisa segera mencari buku referensi di jurusan tersebut atau melakukan perbandingan materi antar satu kampus dengan kampus lainnya.

Baca juga : Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Fisika

Oke langsung saja, berikut ini adalah daftar silabus atau mata kuliah yang akan dipelajari pada jurusan Teknik Industri di perguruan tinggi. Silahkan simak dan perhatikan baik baik..

Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Industri


SEMESTER I

  1. Pendidikan Kewarganegaraan
  2. Pengantar Ilmu Ekonomi
  3. Fisika Dasar I
  4. Kalkulus I
  5. Menggambar Teknik
  6. Pengetahuan Bahan Teknik
  7. Pengantar Teknik Industri


SEMESTER II

  1. BaBahasa Inggris I
  2. Algoritma dan Pemrogaman Komputer
  3. Fisika Dasar II
  4. Kalkulus II
  5. Mekanika Teknik
  6. Proses Manufaktur
  7. Statistik Industri I


SEMESTER III

  1. Pengantar Ilmu Lingkungan
  2. Analisis dan Estimasi Biaya
  3. Matematika Optimasi I
  4. Otomasi Industri
  5. Statistik Industri II
  6. Ergonomi dan Perancangan Sistem Kerja
  7. Termodinamika



SEMESTER IV

  1. Bahasa Indonesia
  2. Matematika Optimasi 2
  3. Penelitian Operasional I
  4. Teknik Tata Cara dan Pengukuran Kerja
  5. Manajemen Proyek
  6. Sistem Manufaktur
  7. Manufacturing System


SEMESTER V

  1. Agama
  2. Religion Education
  3. Penelitian Operasional 2
  4. Ekonomi Teknik
  5. Perencanaan dan Pengendalian Produksi
  6. Perancangan Fasilitas
  7. Perancangan dan Pengembangan Produk


SEMESTER VI

  1. Manajemen Organisasi dan SDM
  2. Permodelan Sistem
  3. Teknik Pengendalian Kualitas
  4. Simulasi Sistem Industri
  5. Manajemen Logistik
  6. Perancangan Sistem Industri
  7. Metode dan Komunikasi Ilmiah


SEMESTER VII

  1. Pemeliharaan dan Teknik Keandalan
  2. Pilihan I
  3. Pilihan 2
  4. Pilihan 3
  5. Perancangan Sistem Informasi Business
  6. Analisis dan Perancangan Usaha


SEMESTER VIII

  1. Pengantar Technopreneurship
  2. Pilihan 4
  3. Pilihan 5
  4. Pilihan 6
  5. Kerja Praktek
  6. Tugas Akhir


Data silabus diatas saya ambil dari perguruan tinggi negeri swasta di indonesia, yaitu Institut Teknologi Sepuluh November (ITS). Hampir semua bahan ajar di tiap kampus itu sama, namun tidak semua nama mata kuliah diatas sama persis dengan nama mata kuliah di universitas lain. "Berbeda tapi serupa"~

Nah itulah daftar mata kuliah atau silabus yang akan dipelajari saat kuliah di jurusan Teknik Industri. Demikianlah informasi yang bisa saya sampaikan, sekian dan terima kasih :D
Baca juga : Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Elektro

Sumber silabus http://www.ie.its.ac.id/weblama/file/silabus09013.pdf

1 komentar untuk "Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Industri"

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)